Drogba Akhiri Kiprahnya Di Skuad "The Elephants"

Posted by Unknown on Friday, August 8, 2014

Timnas Pantai Gading sepertinya harus rela kehilangan salah satu sosok pemain andalan dalam beberapa tahun terakhir yang berhasil membawa nama negara ini sangat dominan baik di pentas benua Afrika maupun dunia yakni Didier Drogba setelah sang pemain resmi mengakhiri kariernya bersama timnas berjuluk "The Elephant" ini. Keputusan Drogba menanggalkan kaos kebesaran timnas Pantai Gading ini memang sudah banyak diprediksi sebelumnya, dengan usia yang kini sudah menginjak 36 tahun jelas masa keemasan sang pemain sudah berlalu dan akhirnya kini sang pemain resmi keluar dari skuad.
Nama Didier Drogba jelas menjadi salah satu legenda sepakbola negara Afrika khususnya negara Pantai Gading berkat namanya memang negara ini melambung performanya sehingga kini menjadi salah satu negara disegani dalam kancah sepakbola. Dan Drogba sendiri tercatat sudah 12 tahun berseragam Pantaij Gading dengan catatan berhasil sudah mengoleksi 104 caps dan menjadi topskorer sepanjang masa negaranya dengan 65 gol. Dan selama beberapa tahun tersebut Drogba sudha berhasil membawa Pantai Gading tampil di tiga Piala Dunia (2006, 2010, 2014) dan pada pentas  dua final Piala Afrika (2006, 2012).

Laga terkahir sang pemain sendiri terjadi dalam pentas Piala Dunia 2014 beberapa waktu lalu di Brasil, yang mana kekalahan diderita negaranya dari Yunani dengan skor 2 - 1. Laga tersebut menjadi laga perpisahan bagi sang pemain yang akhirnya memutuskan pentas resmi tersebut menjadi laga terakhirnya berkostum Oranye milik Pantai Gading.


Namun meski memang sudah resmi mengakhiri kiprahnya di Timnas namun Drogba masih akan terus bermain sepakbola dalam level yang pastinya kini hanya di sebuah liga. Sebagai informasi saja kini memang Drogba kembali ke klub yang melambungkan namanya yakni Chelsea yang sudah mampu ia persembahkan beberapa gelar di musim lalu.


Terkait dengan keputusannya pensiun dari timnas ini, kepada media Didier Drogba mengutarakan keputusannya tersebut. Sang pemain tak lupa mengucapkan banyak terima kasih atas kepercayaaan yang pernah dipikulkan kepadanya baik sebagai pemain maupun kapten Pantai Gading dalam beberapa waktu. Selain itu ucapan terima kasih juga dipersembahkan sang pemain buat rekan dan pastinya pendukung setia negaranya ini.


"Aku bangga pernah mengkapteni tim ini selama delapan tahun dan sudah berkontribusi dalam membawa negaraku ke panggung dunia. Dengan kesedihan mendalam aku mengumumkan pensiun dari sepakbola internasional."


"Aku tidak dapat mengucapkan terima kasih yang cukup untuk fans atas seluruh cinta dan dukungannya selama ini. Seluruh pencapaian, caps, dan kemenangan kami adalah untuk kalian. Aku banyak berutang kepada para rekan setimku, para pemain yang sudah banyak berbagi denganku semua emosi ini dan aku mengharapkan sukses yang lebih banyak lagi untuk mereka di masa depan," tutur Drogba.


Itulah tadi berita bola dari Pantai Gading, semoga menambah informasi buat para pecinta bola, tapi alangkah lebih lengkap lagi juka anda dapatkan juga informasi mengenai Agen Bola Online Terpercaya, Agen Judi Bola, Agen Taruhan Bola agar anda tidak salah pilih agen online. Pastikan dan percayakan pada agen yang sudah terbukti profesional dan terpercaya di Agen Bola Nagawin.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment